Non-Tradable

Home / Privat: glossary / Non-Tradable

SBN ritel yang non-tradeable artinya tidak dapat diperdagangkan di pasar sekunder. Produk SBN ritel yang tidak dapat diperdagangkan di pasar sekunder di antaranya adalah SBR dan ST. Tapi, tenang aja! Kepemilikan SBR dan ST kamu juga bisa dicairkan lebih awal, kok, dengan adanya fasilitas early redemption.